Manfaat Dan Efek Pembaruan Software

     Perangkat lunak atau yang lebih dikenal dengan istilah software merupakan perangkat dalam system android yang berfungsi untuk melakukan pengoprasian system. Dalam android sendiri seperti pada samsung misalnya, system operasi ini memang bisa diupgrade untuk mendapatkan system yang lebih optimal. Namun tahukah kamu? Ternyata pembaruan perangkat lunak ini tak hanya memberikan manfaat, akan tetapi juga menimbulkan efek atau dampak. Lalu apa saja efek pembaruan perangkat lunak  ini? dan apa saja manfaatnya?

Melakukan Upgrade perangkat lunak pada ponsel memang sangat penting karena kamu bisa mendapatkan beberapa maanfaat sebagai berikut:
a) System pengoprasian posnsel akan menjadi jauh lebih lancar.
b) Pembaruan perangkat lunak bisa  bermanfaat untuk memaksimalkan kinerja pada system android kamu.
c) Dengan perangkat lunak yang lebih update, tentu kamu bisa mendapatkan fitur yang lebih banyak  dan menarik.
d) Tentu system operasi kamu tidak lagi ketinggalan jaman.

Efek Pembaruan Perangkat Lunak
Pembaruan perangkat lunak memang memberikan beberapa manfaat yang membuat ponsel pintar kamu lebih pintar lagi. Namun sayangnya , hal ini  menimbulkan beberapa dampak pada ponsel kamu. berikut beberapa dampak negatif pembaruan perangkat lunak :
a) Pembaruan perangkat lunak bisa mengakibatkan sound menjadi lebih mengecil sehingga suara yang keluar tidak sekeras sebelumnya.
b) Upgade system bertujuan untuk menutup bug error dan penambahan fitur , artinya butuh resource lebih. Dampaknya adalah kosumsi baterai yang lebih banyak dan perangkat lebih mudah panas.
c) Pada kusus lain juga mengatakan bahwa  setelah melakukan pembaruan lunak, kecerahan kamera menjadi menurun dan bahkan terkesan pudar dan tidak jelas.

Jadi itulah beberapa manfaat yang bisa tamu dapatkan setelah melakukan pembaruan perangkat lunak  pada kamu. Namun di samping itu, kamu juga perlu mengantisipasinya karena biasanya terhapat  efek pembaruan perangkat lunak yang bisa terjadi setelah melakukan pembaruan.

 

Related articles

Sistem Informasi POS

Sistem informasi Point Of Sale (POS) merupakan sebuah sistem...

Permohonan Surat

Surat permohonan berisikan sebuah permohonan atau permintaan tentang suatu...

Smart-School

Smart school adalah sistem yang dirancang untuk membantu siswa...

Pelacakan Nelayan

Perangkat teknologi berkembang dengan cepat. Tak terkecuali di sektor...

Case Studies

Google Map Maintenance

Compass Music Platform

A clothing brand wanted to launch a new e-commerce website that would allow customers to browse and purchase their products online. We developed a...
IOS Apps

NewsWeek Magazine

A clothing brand wanted to launch a new e-commerce website that would allow customers to browse and purchase their products online. We developed a...
Social Media Maintenance

Beauty & Makeup Shop

A clothing brand wanted to launch a new e-commerce website that would allow customers to browse and purchase their products online. We developed a...